Multimedia

Tujuan program keahlian Multimedia yaitu mendidik peserta didik menjadi tenaga kerja tingkat menengah yang mampu mengembangkan keahliannya, bersikap profesional dan berkompetensi dalam pekerjaannya yang meliputi :

  1. Membuat dasar animasi
  2. Menggambar dan membentuk animasi
  3. Menguasai animasi komputer
  4. Membuat pra-produksi animasi
  5. Membuat animasi 2D
  6. Membuat animasi 3D
  7. Memproduksi film animasi
Scroll to top